Panduan Konsultasi Via E-Mail
Konsultasi via E-mail
Konsultasi dengan menggunakan layanan E-mail lebih bersifat pribadi. siswa-siswi dapat menguraikan permasalahannya dengan cukup lengkap dan jelas karena layanan via E-mail sendiri seperti surat-menyurat, jadi siswa-siswi dapat menguraikan masalahnya sesuai dengan kebutuhannya. Layanan ini dapat memberikan kemudahan bagi siswa-siswi yang senang menulis, jadi dalam mengungkapkan permasalahannya, siswa-siswi bisa menjelaskannya dengan baik.
Panduan untuk menggunakan Layanan Konseling Via E-Mail
- Siswa-siswi harus memiliki E-mail terlebih dahulu
- Mengirimkan permasalahan atau hal yang ingin di konsultasikan beserta data pribadi (identitas diri) kepada konselor melalui E-Mail ke alamat isnidhanianto@gmail.com
- Data pribadi yang yang di sertakan dalam E-mail sebagai berikut.
-
- Nama
- Kelas
- No. Induk
- Alamat
- No. Kontak
Keterangan :
Konseling yang dilakukan via E-Mail ini merupakan suatu alternative layanan yang dapat diberikan konselor untuk melakukan konsultasi, tetapi tidak menutup kemungkinan konsultasi dilanjutkan di sekolah menjadi kegiatan konseling.
Post a Comment for "Konsultasi via E-Mail"
Penulis
Pendidikan
1. S1 BK (STKIPMPL)
2. S2 BK (Unnes)